You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Kondisi Cuaca di Kepulauan Seribu Diprediksi Aman Hingga Sepekan Kedepan
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

Gelombang Laut di Kepulauan Seribu Relatif Aman

Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprediksi tinggi gelombang laut di perairan Kepulauan Seribu selama sepekan ke depan relatif aman untuk aktivitas pelayaran.

Saat ini masih musim angin Timur. Namun kondisi saat lebaran dan sepekan sesudahnya relatif aman

"Saat ini masih musim angin Timur. Namun kondisi saat lebaran dan sepekan sesudahnya relatif aman. Ketinggian gelombang maksimal hanya 1,5 meter," ujar Ramlan, Kepala Bidang Peringatan Dini, BMKG Pusat, Sabtu (24/6).

Meski demikian, ia mengingatkan, kewaspadaan dini tetap perlu dijaga untuk mengantisipasi kemunculan awan columbus yang dapat memicu angin kencang dan gelombang tinggi selama 10-20 menit.

Cuaca Jakarta Diprediksi Cerah Berawan Hari Ini

"Secara umum cukup baik hingga kini. Itu berdasarkan pantauan peralatan kita di Kepulauan Seribu," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Transjakarta Bagikan 220 Ribu Produk Gratis di Seluruh Halte BRT

    access_time11-03-2025 remove_red_eye2662 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Gubernur Buka Puasa Bersama Warga Kebon Singkong

    access_time10-03-2025 remove_red_eye2118 personNurito
  3. PKL dan Parkir Liar di Cempaka Putih Ditertibkan

    access_time10-03-2025 remove_red_eye1801 personFolmer
  4. Pramono Sebut Posko Pengaduan KJP Dibuka di 44 Kecamatan

    access_time12-03-2025 remove_red_eye1797 personDessy Suciati
  5. Warga Ingin Program Mudik Gratis Terus Berlanjut

    access_time12-03-2025 remove_red_eye1563 personTiyo Surya Sakti

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik